Pramuka internasional akan berkumpul di Palembang

361 views
GlobalNews – Palembang Sumatera Selatan akan menjadi tuan rumah pertemuan pramuka
tingkat internasional di Palembang pada 2013.


Ketua Kwarda Gerakan Pramuka Sumsel Abdul Shobur di Palembang,
Jumat malam, mengatakan untuk menyambut kegiatan yang akan diikuti
anggota pramuka negara muslim ini, pihaknya akan mempersiapkan diri
sebaik mungkin.

Ia menyebut kegiatan internasional ini juga akan
berdampak positif kepada kemajuan ekonomi daerah, selain
menjadi kesempatan yang baik untuk masyarakat guna belajar dan
bersilaturahim dengan negara peserta. 


(U005/M029)

Editor: Jafar M Sidik

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *